Download Odin Terbaru Untuk Samsung Galaxy
Odin Adalah Tools atau aplikasi yang digunakan untuk upgrade atau downgrade OS android khusus pada HP Samsung. Dengan kata lain aplikasi ini dipakai untuk melakukan flashing. Apa itu Flashing? Flashing adalah install ulang HP menjadi seperti baru untuk tujuan tertentu.
Mengapa Flasing itu Penting? |
---|
Upgrade adalah melakukan update atau pembaharuan dari OS Android Samsung lama ke OS Android Samsung yang baru. Misalnya anda mempunya Samsung Galaxy J5 versi Indonesia namun versi Firmware terbaru yang tersedia ternyata versi Inggris. Nah untuk mencicipi OS Android baru Samsung itulah anda peru melakukan flashing karena tidak tersedia update Via OTA (intrnet).
Sedangkan Downgrade adalah melakukan pembaharuan dari OS Android Samsung baru ke OS Android Samsung yang lama. Misalnya; anda mempunyai Samsung Galaxy A5 lalu ada update update Via OTA (intrnet) masuk ke notifikasi HP anda lalu anda memutuskan untuk melakukan update. Teryata setelah anda melakukan update banyak bugs yang terjadi sehingga anda memutuskan untuk memakai firmware yang lama. Nah untuk intall OS Android Samsung yang lama tersebut proses Flashing diperlukan.
Apa Syarat Flasing? |
---|
Upgrade firmware ada dua macam yaitu upgrade firmware yang official dan tidak official. Firmware Official dibuat langsung oleh Vendor Samsung. Misal anda menggunakan Samsung Galaxy Young, kemudian upgrade firmware memakai Samsung KIES, artinya anda melakukan upgrade menggunakan firmware official dari Samsung yang resmi.
Berbeda halnya melakukan upgrade pakai custom ROM yang bertebaran di internet. Custom ROM memang memiliki kelebihan ketimbang ROM Official. Kelebihan tersebut yakni Custom ROM lebih ringan dan responsive ketimbang firmware original karena si pemodifikasi membuat sedemikian rupa supaya ngebut.
Syarat kedua yang paling Penting adalah software atau aplikasi yang digunakan untuk flashing. Karena tanpa menggunakan tools pendukung maka akan sangat sulit untuk melakukan flasihng. Software khusus untuk flash Samsung Android adalah menggunakan Odin. Dan saya sangat merekomendasikan untuk menggunakan Odin versi terbaru.
Odin3 v3.10.7 adalah Versi terbaru dan sangat mudah digunakan untuk melakukan flash di Android Samsung. Odin ini berguna untuk instal ulang OS Samsung yang mengalami kerusakan atau kesalahan seperti Bootloop, Hank, banyak bugs, dan kerusakan akibat gagal upgrade Software.
- Download Odin3 v3.10.7
Silahkan anda langsung saja Download Odin Terbaru Untuk Samsung Galaxy OS Android di atas dan gunakan untuk melakukan flashing dengan benar agar tidak merugikan diri sendiri dan orang lain. Sebelum melakukan flashing bacalah tutorialnya dengan baik maka hasilnya pasti baik.